Pada kesempatan kali ini saya hanya akan melakukan kegiatan berupa sosialisasi secara online dikarenakan hari ini merupakan hari minggu (Minggu (28/06/2020)).
Sosialisasi secara online kali ini saya akan membahas tentang cara mencuci tangan dengan baik dan benar dan terkait tentang masker (cara menggunakan, mencuci & membuang masker dengan benar).
Dengan sosialisasi ini saya berharap agar para pembaca bukan hanya tahu cara mencuci tangan dengan baik dan benar dan cara menggunakan masker, mencuci & membuang masker dengan baik dan benar melainkan tetap menerapkannya di kegiatan hariannya.